MESKI aneh dan terkesan jorok, urine atau air seni, menurut artis Victorine Cherryline Soedarjono Burki alias Vicky Burki, sangat bermanfaat bagi kesehatannya. "Untuk mendapatkan tubuh yang fit seperti saat ini, aku pakai terapi urine dan olahraga teratur serta olah pikiran," ujar perempuan kelahiran Bandung, 17 Juni tersebut.
Menurut Vicky, dirinya kali pertama tertarik menekuni dunia terapi urine setelah membaca buku karya Coen van der Kroom saat menunggu penerbangan di salah satu terminal penerbangan luar negeri. Lantaran penasaran dengan terapi tersebut, bintang sinetron Kesucian Prasasti itu berkonsultasi dengan sejumlah teman-teman yang berlatar belakang kedokteran.
"Ada yang mendukung dan menentang. Tapi, aku pikir kenapa nggak dicoba? Kan buku tersebut menyebut bahwa banyak masyarakat yang telah melakukannya. Bahkan, pejabat penting di India mengunakan terapi tersebut," ujarnya.
Akhirnya, pagi itu, cerita Vicky, dengan perasaan yang sedikit ragu dan binggung dirinya meneguk air seninya sendiri. Lambat laun, setelah mencoba beberapa kali terapi tersebut, bintang sinetron Kehormatan itu merasa sedikit perubahan dalam tubuhnya.
Staminanya kian prima ketika melakukan berbagai aktivitas. "Aku semakin fit dan tidak capek," tuturnya. Menurut Vicky, terapi itu harus dilakukan secara rutin. "Sebenarnya, cocok-cocokan. Buat aku sih cocok, belum tentu yang lain pas," tuturnya
Artikel Terkait:
News
- Teknologi Mustahil Pada Senjata Batman
- Pengakuan Agen CIA Tentang Insiden UFO Roswell
- Wow Jokowi Menjadi DJ
- Anak Mengeluh di FB, Ayah Ngamuk di YouTube
- Mencegah Pembajakan, Kenapa Para Raksasa Online Menolak
- Penangkapan Bos MegaUpload Serupa Film Action
- Filipina Pesan Kapal Perang dari Indonesia
- Menhan: Militer RI Terkuat di ASEAN
- Bola Penghalau Penumpang KA Mendunia
- Kisah Mengharukan Tragedi Karamnya Concordia
- Ikuti Wikipedia, Sejumlah Laman Juga Mogok
- Perangkat Android akan Dominasi RI di 2012
- Tenang, Zaman Es Berikut di Bumi Masih Jauh
- Masa-masa Suram Si Jenius Stephen Hawking
- Rahasia "Jubah Gaib" Harry Potter Terungkap
- Rakus, Ikan Besar Mati Saat Telan Lele
- Kuburan Bangsa Viking Ditemukan Utuh
- T Box, Penetral Udara di Ruang Perokok
- Ilmuwan Temukan Bukti Eksistensi Monster Laut
- Siswa SD Ciptakan Magic Water Filter
- Delapan Rahasia Dibalik Hidup Steve Jobs
- Steve Jobs Terus Bergaung di Dunia Maya
- Steve Jobs Wafat
- Jerman Kembali Selidiki Kejahatan Nazi
- Palestina Didukung Masuk Unesco
0 comments:
Posting Komentar
Jika Anda Ingin Berkomentar Mohon Di Cantumkan Nama Anda
Jangan Lupa Komenar Dan Follow ya !!!