Sebuah situs di China dengan nama iDealsChina mengklaim memiliki beberapa gambar desain teknik untuk Apple iPhone 5 yang diharapkan akan diumumkan pada bulan Juni ini.
Gambar dari iPhone 5 yang dibuat di China akirnya muncul! Dari gambar ini tampaknya ukuran layar dari iPhone 5 akan lebih besar daripada iPhone 4 dengan menggunakan design edge-to-edge. Telah terdengar banyak isu mengenai layar dari iPhone 5 dan mungkin ini akan menjadi salah satu upgrade yang akan Anda dapatkan dari iPhone 5 yang akan dirilis musim panas ini.
Anda juga dapat melihat bahwa bezel di sekitar layar lebih tipis dibandingkan iPhone-iPhone sebelum dan rincian ini sesuai dengan gambar bocor mengenai bezel 1 minggu lalu.
Kami baru saja apa mendapatkan cetakan dari gambar teknik iPhone 5. Gambar ini akan digunakan oleh para desainer chassis dalam menciptakan plastik, TPU, aluminium, silikon, dan leather cases. Beberapa waktu yang lalu kita mendengar desas-desus bahwa iPhone 5 akan memiliki design melengkung di bagian belakang, namun gambar-gambar ini menunjukkan iPhone 5 masih sama seperti iPhone 4 tapi dengan layar edge-to-edge.
Tentu saja gambar ini belum tentu merupakan design terakhir dari iPhone 5 karena orang-orang mampu membuat design gambar seperti pada gambar tersebut. Namun ada kemungkinan bahwa gambar tersebut merupakan design dari iPhone 5 seperti yang beberapa kali terlihat kemarin ini.
Sebelumnya, DigiTimes juga melaporkan bahwa Apple tertarik untuk memperbesar ukuran dari layar iPhone dan telah mulai menguji generasi penerus iPhone saat ini.
Dari foto di bawah tampaknya Apple mungkin tetap akan menjaga ukuran dari iPhone itu sendiri dengan menggunakan layar edge-to-edge.
Artikel Terkait:
News
- Teknologi Mustahil Pada Senjata Batman
- Pengakuan Agen CIA Tentang Insiden UFO Roswell
- Wow Jokowi Menjadi DJ
- Anak Mengeluh di FB, Ayah Ngamuk di YouTube
- Mencegah Pembajakan, Kenapa Para Raksasa Online Menolak
- Penangkapan Bos MegaUpload Serupa Film Action
- Filipina Pesan Kapal Perang dari Indonesia
- Menhan: Militer RI Terkuat di ASEAN
- Bola Penghalau Penumpang KA Mendunia
- Kisah Mengharukan Tragedi Karamnya Concordia
- Ikuti Wikipedia, Sejumlah Laman Juga Mogok
Gadget
- Perangkat Android akan Dominasi RI di 2012
- Ecko Hadirkan Headphone Ritsleting
- Rumor Lengkapnya iPhone 5
- Pengertian NFC (Near Field Communication)
- Aplikasi BBM Bisa Bekerja di Android
- Sonny Ericsson Luncurkan Walkman Android
- WhatsApp Messenger
- Review Ponsel Android AHAtouch
- Komputer Tablet Marak, Penjualan PC Merosot
- Dunia Tanpa Kabel ala Apple
- Asus Transformer, Tablet Android 3.0 Perdana
- Sensor Gerak untuk PC Pertama di Dunia
- 5 Alasan Membeli iPad 2
- 6 Alasan Tidak Membeli iPad 2
- Apple iPhone 5 Pakai Prosesor iPad 2?
- IPad 2 (Spesifikasi,Harga,Fitur)
- 70 Persen Pembeli iPad 2 Baru Punya iPad.
- 8 Hal yang Terjadi Jika Apple Merilis iPhone 5
- Spesifikasi Apple | iPhone 5 plus Video dengan Teknologi Canggih
- 20 Fitur yang Paling Diharapkan Dari Iphone 5
- Layar iPhone 5 Akan Diperbesar Jadi 4 Inci?
0 comments:
Posting Komentar
Jika Anda Ingin Berkomentar Mohon Di Cantumkan Nama Anda
Jangan Lupa Komenar Dan Follow ya !!!