Dalam hal pendekatan asmara, biasanya wanita cenderung menunggu untuk didekati pria. Padahal sebenarnya, tidak masalah bila Anda ingin melakukan pendekatan lebih dulu.
Daripada Anda penasaran dan terlalu lama menunggu, cobalah untuk lakukan "gerakan pendekatan" lebih dulu untuk bisa menarik pria incaran. Perhatikan empat trik berikut saat Anda melakukan pendekatan lebih dulu.
1. Berani
Saat Anda melakukan pendekatan lebih dulu, jangan menganggap diri sebagai pribadi yang putus asa. Justru hal ini lebih menantang dan membutuhkan keberanian. Kumpulkan keberanian dan bersikaplah santai. Mulailah percakapan dan lakukan kontak mata yang intens. Hal ini akan membuatnya mengerti kalau Anda melakukan pendekatan.
2. Percaya diri
Pria juga menyukai saat wanita mengontrol keadaan. Ini membuatnya melihat rasa kepercayaan diri Anda yang tinggi. Bagi pria hal itu sangat seksi. Dengan melakukan pendekatan lebih dulu, berarti Anda memiliki rasa kepercayaan diri yang tinggi. Pria memang suka tantangan saat melakukan pendekatan. Tetapi mereka juga suka dengan wanita yang berani dan percaya diri dengan melakukan pendekatan terlebih dahulu.
3. Menggoda
Menggoda tidak selalu diidentikkan dengan agresif atau penuh dengan sikap manis. Dengan pembicaraan yang hangat, sesekali sentuh tangannya dan dengarkan cerita dengan serius serta lakukan kontak mata, pria jauh akan lebih terasa tergoda. Buatlah keadaan menjadi nyaman dan menyenangkan.
Artikel Terkait:
Cinta
- Penjelasan Ilmiah Tentang Cinta
- 5 Perbedaan Cinta Dan Nafsu
- Bahaya Pacaran Lewat 4 Tahun
- Perbedaan Kemarahan Wanita dan Pria
- Mendapatkan Kekasih dengan Menjalankan Hobi Ini
- 4 Hal yang Membuat Anda Lama Menjomblo
- Kekuatan Cinta Bisa Sembuhkan Luka
- Trik Agar Akrab dengan Orang Tua Kekasih
- 4 Cara Mudah Membuat Suami Bahagia
- 9 Tips Minta Maaf Setelah Ketahuan Selingkuh
- 10 Cara Jitu Merayu Cewek
- 24 Hasil Perang Photoshop Indonesia Vs Malaysia
- Alasan Mengapa Wanita Menyukai Pria Maskulin
- Tips dan Trik Agar Pria Berkata Jujur
- 5 Cara Pria Menguji Wanita
- Fakta Tentang Cowok Ganteng
- Ciri-ciri Cowok Playboy
- 5 Tips Pacaran Dengan Cewe Yang Lebih Tua
- 3 Alasan Mengapa Pria Baik-baik Selingkuh
- 10 Tindakan Paling Gentlemen
- Rahasia Sukses Ciuman
- 9 Tanda Perilaku Pasangan yang Tak Sehat
- 10 Godaan Terberat dalam Kisah Cinta
- 5 Cara Pria Membuktikan Cinta Kepada Pasangannya
0 comments:
Posting Komentar
Jika Anda Ingin Berkomentar Mohon Di Cantumkan Nama Anda
Jangan Lupa Komenar Dan Follow ya !!!